Cara Gampang Membuat Tumis Tempe Semangit yang Lezat
Anda sedang mencari ide Bagaimana Menyiapkan Tumis Tempe Semangit Anti Gagal yang unik?, Resep Tumis Tempe Semangit, Lezat Sekali memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya sobat. paara ibu-ibu muda memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di ponsel untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan ide. dan kali ini saya akan membagikan tutorial cara menyajikan Resep Tumis Tempe Semangit yang Enak untuk membuatnya memang susah-susah gampang. Kalau salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tumis Tempe Semangit yang enak seharusnya punya aroma dan cita rasa yang bisa memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tumis Tempe Semangit, mulai dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menghidangkannya. Tidak usah pusing kalau hendak menyiapkan Tumis Tempe Semangit enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu menjadi sajian spesial. Berikutnya adalah gambar tentang Tumis Tempe Semangit yang dapat kalian jadikan wawasan.
Nah, kali ini kita coba, yuk, ciptakan Tumis Tempe Semangit sendiri di rumah. Tetap berbahan sederhana, hidangan ini bisa memberi manfaat untuk membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis Tempe Semangit memakai 15 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam menyiapkan hidangannya.
Punya tempe semangit/bosok/bongkrek/pesing dirumah? Jgn dibuang. Enak dimasak tumis. Org jawa biasany justru sengaja bikin tempe jadi semangit utk dimasak tumisan.
Ini resep temurun dr keluarga bapak saya. Tumis pakai daun so/tangkil/melinjo dan santan nyemek2, beuuuh...endolitah.
#PejuangGoldenBatikApron
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam pembuatan Tumis Tempe Semangit:
- 1/2 papan tempe semangit, potong kotak2 kecil
- 1 genggam penuh daun so/melinjo
- 1 papan pete, kupas (opsional)
- 2 lbr daun salam
- 1 ruas jari lengkuas, geprek
- 1/2 bks santan instan
- 1/2 bks terasi ABC
- 250 ml air (sesuaikan lagi dg selera)
- Garam, gula, kaldu jamur
- Bumbu Iris
- 5 siung bawang merah uk.besar
- 3 siung bawang putih uk.besar
- 7 buah cabe merah keriting
- 3 buah cabe rawit
- 3 buah cabe hijau besar (jgn di skip)
Cara membuat Tumis Tempe Semangit
- Siapkan bahan2nya
- Begini penampakan tempe semangit, biji kedelainy sdh berwarna kecoklatan, jamur tempe berwarna menggelap, dan ada aroma nyaris pesing. Ini masih kurang semangit sebetulny, tapi saya udah ga sabar pengen segera dimasak hehee.
- Tumis bawang merah putih dan cabe2an berwarna merah. Tumis sampai harum lalu masukkan terasi, daun salam dan lengkuas.
- Stlh harum masukkan tempe dan pete, aduk2 lalu masukkan air. Beri garam, gula dan kaldu jamur. Masak sampai air mendidih lalu masukkan daun so/melinjo dan cabe hijau iris, aduk rata lagi. Masak sampai daun layu.
- Stlh daun agak layu, masukkan santan. Aduk rata, masak sampai santan mendidih dan kuah jadi kental, matikan kompor. Koreksi rasa.
- Sajikan hangat
Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara membuat Tumis Tempe Semangit yang bisa Anda praktikkan di rumah. Selamat mencoba!